Dalam buku edisi ini dibahas lebih luas tentang ilmu pengetahuan dan penelitian, metode ilmu pengetahuan, penelitian kesehatan, metode penelitian survey, metode penelitian eksperimen, metode penlitian klinis, metode pengambilan sampel, metode pengumpulan data, mengembangkan instrumen penelitian, pengolahan dan analisis data, dan banyak uraian ilmiah lainnya.
Cakupan pembahasan buku ini tertuang dalam bab-bab berikut:rnBab 1 Penelitian kualitatif dan kuantitatifrnBab 2 Perbedaan paradigma dalam metode kualitatif dan kuantitatifrnBab 3 Merancang penelitian kualitatifrnBab 4 Rancangan penelitianrnBab 5 Analisis data kualitatifrnBab 6 Penyajian datarnBab 7 Penulisan hasil penelitian dan pembahasanrnBab 8 Konsep penelitian rnBab 9 Masalah penelitian rnB…